sentralsoal.com - Selamat datang di sentral soal. Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan kumpulan contoh soal materi bersahabat dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru dalam mata pelajaran Pendidikan Agama Katolik kelas VII revisi. Harapannya, contoh soal yang admin bagikan kali ini dapat membantu Bapak, Ibu Guru, dan peserta didik dalam mencari referensi contoh soal materi bersahabat dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru dalam mata pelajaran Pendidikan Agama Katolik.
Gambar: freepik.com
1. Pandangan Kristiani tentang makna persahabatan sejati berdasarkan Sir 6: 5-17 dan Yoh. 15: 12-15 adalah....
A. tidak mementingkan diri sendiri, rela berkorban untuk sahabatnya
B. sebagai makhluk sosial manusia mestinya harusbersahabat
C. manusia mestinya mengharapkan yang baik dari semua pihak
D. mengharapkan keuntungan dari salah satu pihak
2. Dibawah ini adalah salah satu contoh sikap yang dapat menghancurkan persahabatan....
A. Mengutamakan kepentingan pribadi
B. Bersikap terbuka dan rendah hati
C. Tidak mencari keuntungan diri
D. Menerima sahabat apa adanya
3. Menurut 1 Sam 18: 1-4, hal-hal yang mendasari persahabatan Daud dan Yonatan adalah....
A. kasih
B. warisan
C. kekuasaan
D. ancaman
4. Persahabatan yang baik akan menumbuhkan sikap....
A. Saling mencuragai satu dengan yang lain
B. Kurang dapat memahami sikap atau kepribadian
C. Egois dan ingin menang sendiri
D. Kerelaan berkorban tanpa pamrih
5. berikut merupakan hal yang menghambat sebuah persahabatan adalah....
A. percaya
B. terbuka
C. kejujuran
D. munafik
6. Sikap yang ditunjukkan Yonatan kepada sahabatnya daud dalam kitab Samuel 18:1-4 adalah....
A. Memberikan hadiah saat ulang tahun
B. Melindungi ketika ada bahaya musuh
C. Mengasihi seperti jiwanya sendiri
D. Memberikan tempat tinggal
7. Tidak ada [...] yang lebih besar dari pada kasih seorang yang memberikan nyawanya untuk sahabat-sahabatnya. (Yohanes 15:13)
A. Iman
B. Kasih
C. Kebaikan
D. Kesetiaan
8. Manfaat dari persahabatan adalah [...], kecuali
A. Hidup menjadi berkembang kearah yang lebih abik
B. Dapat member penghiburan ketika kita sedih
C. Dikenal banyak orang
D. Menunjukkan arah ketika kita dalam kesesatan
9. Hai kamu, orang-orang yang tidak setia! Tidakkah kamu tahu, bahwa persahabatan dengan dunia adalah permusuhan dengan Allah? Jadi barangsiapa hendak menjadi sahabat dunia ini, ia menjadikan dirinya [...] Allah. (Yakobus 4:4)
A. Musuh
B. Sahabat
C. Teman
D. Anak
10. Teman yang selalu ada untuk mendampingi ketika kita sangat membutuhkan....
A. Pacar
B. Sahabat
C. Guru
D. Orang tua
11. Kamu adalah sahabat-Ku, jikalau kamu [...] apa yang Kuperintahkan kepadamu. (Yohanes 15:14)
A. Berbuat
B. Mengerjakan
C. Melakukan
D. Mengikuti
12. Ciri-ciri sahabat yang baik adalah....
A. Mendahulukan kepentingan pribadi
B. Bersedia menerima apa adanya
C. Memberikan kebebasan menggunakan barang yang kita miliki
D. Membiarkan ketika dalam kesesatan
13. Aku tidak menyebut kamu lagi hamba, sebab hamba tidak tahu, apa yang diperbuat oleh tuannya, tetapi Aku menyebut kamu [...] karena Aku telah memberitahukan kepada kamu segala sesuatu yang telah Kudengar dari Bapa-Ku. (Yohanes 15:15)
A. Saudara
B. Anak
C. Sahabat
D. Teman
14. berdasarkan kitab Sirakh 6:14-17, cirri sahabat sejati adalah....
A. Selalu bertuturkata yang manis dan berprilaku lembut
B. Membawa keuntungan dan tidak pernah bertengkar
C. Mau membela kita sekalipun kita bersalah
D. Setia dan memelihara persahabatan dengan lurus
15. Hubungan emosional antara dua individu atau lebih, baik sejenis maupun berbeda jenis kelamin, yang didasari sikap saling mengerti, menghargai dan mempercayai pengertian dari....
A. Pacaran
B. Teman
C. Kekasih
D. Persahabatan
16. Prinsip-prinsip persahabatan yang Tuhan Yesus teladankan bagi kita, dengan benar dibawah ini, kecuali....
A. Melayani dengan merendahkan diri
B. Saling Mengasihi
C. Saling Menghormati
D. menuruti perintah temannya karna paling hebat
17. Pertemanan yang mengembangkan kehidupan bersama menuju kebahagiaan yang sesungguhnya disebut....
A. persaudaraan
B. pernikahan
C. kedekatan
D. persahabatan
18. Bacalah kisah berikut ini!
Persahabatan Daud dan Yonatan. Mereka memiliki latar belakang yang berbeda. Persahabatan mereka berdasarkan kasih Tuhan. Persahabatan mereka ditunjukkan sikap rela berkorban. Dari kisah tersebut, contoh sikap rela berkorban dalam persahabatan Daud dan Yonatan adalah....
A. Daud memberikan seragam perangnya pada Yonatan
B. Yonatan memberikan seragam perangnya pada Daud
C. Yonatan mengangkat Daud sebagai panglima perang
D. Daud menjadi penasehat Yonatan
19. Contoh persahabatan sejati terdapat dalam kitab suci 1 Samuel 18; 1-4 adalah mengisahkan tentang persahabatan....
A. Saul dan Daud
B. Daud dan Nathan
C. Daud dan Yonathan
D. Samuel dan Saul
20. Salah satu sikap sahabat yang bisa kita teladan dari Yesus dalam persahabatan adalah....
A. memahami kebahagiaan sahabat
B. selalu berada bersama sahabat setiap waktu
C. memberi bantuan berupa uang pada sahabat
D. merelakan waktu untuk membantu sahabat yang kesulitan
21. Yang dimaksud sebagai sahabat yang paling agung adalah....
A. Orang tua
B. Yesus Kristus
C. Bunda Maria
D. Roh Kudus
22. Sahabat adalah teman yang selalu ada untuk mendampingi ketika kita sangat membutuhkan. Memberi penghiburan ketika kita dalam kesusahan. Tidak membiarkan ketika kita berbuat salah. Ia hadir untuk memberikan nasihat. Ia menunjukkan arah ketika kita tersesat. Dia bersedia menerima kita apa adanya, tidak pernah menuntut melebihi kemampuan kita. Singkatnya, seorang sahabat adalah seorang yang setia menemani kita dalam suka dan duka. Maka tujuan kita menjalin persahabatan dengan semua orang adalah....
A. Belajar untuk menerima kelebihan dan kekurangan orang lain
B. membangun sikap berani bagi orang yang disisihkan
C. agar mendapat pengakuan dari orang lain
D. ikut merasakan kebahagiaan orang lain
23. Tuhan bersabda: tidak ada kasih yang lebih besar dari pada kasih seorang yang menyerahkan nyawa-Nya bagi....
A. Orang tuanya
B. Keluarganya
C. musuhnya
D. sahabatnya
24. Dengan bersepeda Ananta tidak akan terlalu lelah tiba di sekolah. Tetapi Boby,sahabatnya, tidak mempunyai sepeda. Sikap Ananta sebagai seorang remaja Kristen adalah....
A. menunggu Boby di sekolah
B. menunggu Boby di tengah jalan
C. membonceng Boby dengan sepedanya
D. tetap bersepeda dan berteman dengan Boby
25. Sikap yang bertentangan dengan persahabatan sejati ialah....
A. mengerti perasaan, nilai, kebutuhan, cita-cita dan perjuangan sahabat
B. dapat dipercaya yang pada akhirnya akan sampai pada sikap saling mempercayai
C. saling berkomunikasi dengan hangat, saling menghargai dalam kesetaraan
D. mempersoalkan perasaan, kebutuhan dan perjuangan sahabat
26. Hendrik gelisah mengetahui Roy, sahabatnya, sekarang sering menghabiskan uang dan waktunya untuk berjudi. Sebagai sahabat yang baik secara iman Kristen, tindakan Rendra yang benar adalah....
A. membiarkan Rony dengan pilihannya
B. menegur Rony agar tidak terjerumus lagi
C. menjauhi Rony agar ia tidak terpengaruh
D. minta tolong orang lain yang menegur Rony
27. Tindakan Yesus yang menunjukan persahabatan sejati adalah....
A. mendoakan orang lain
B. setia kepada perintah Allah
C. taat kepada perintah orang tua
D. rela mengorbankan nyawa dan hidup-Nya bagi sahabat-Nya
28. Hendra tidak membalas ketika Roy mencaci maki dan memukulnya di depan teman kelas. Hendra juga tahu alasan Rory melakukan hal itu. Namun Hendra tidak terburu nafsu untuk membalasnya, melainkan menghadapinya dengan tenang. Dalam hal ini Hendra menghadapi Roy dengan....
A. Kasih
B. Kesabaran
C. Kebaikan
D. Rendah hati
29. Antara berikut yang manakah merupakan ciri sahabat yang baik...
A. Gembira ketika kita dalam kesedihan
B. Membantu kita ketika dalam kesusahan
C. Selalu buruk sangka dan sering menghina kita
D. Selalu mengelak ketika kita memerlukan pertolongan
30. Seorang sahabat senantiasa menaruh kasih setiap waktu dan menjadi sahabat dalam kesukaran, ayat ini tercatat dalam Amsal 17:17. Dalam hal ini sebagai anak Tuhan remaja Kristen yang memiliki teman atau sahabat harus mengasihi dengan tulus seperti yang Tuhan Yesus ajarkan dalam kehidupan kita. Di bawah ini yang bukan tindakan yang tepat yang dilakukan remaja Kristen dalam pergaulannya, yaitu....
A. menjenguk teman yang sakit saat dirumah sakit
B. memuji teman yang berhasil mengikuti perlombaan
C. mendoakan ketika teman mengalami masalah dalam keluarganya
D. mengantarnya pulang karena ingin mendapatkan sesuatu dari temannya
31. Sikap yang dapat merusak persahabatan adalah....
A. toleransi
B. suka menolong
C. Mementingkan kepentingan pribadi
D. tidak saling curiga
32. Seorang sahabat senantiasa menaruh kasih setiap waktu dan menjadi sahabat dalam kesukaran. Sahabat ada dalam waktu senang atau susah, dalam waktu baik ataupun tidak baik, selalu ada saat diperlukan dan dapat menjadi tempat mencurahkan isi hati tanpa rasa canggung, ini tercatat dalam kitab....
A. Kejadian 17:17
B. Hakim-hakim 2:12
C. Amsal 17:17
D. Keluaran 3:2
33. Pandangan Kristiani tentang persahabatan sejati berdasarkan Kitab Sirakh 6:5-17 dan Injil Yohanes 15:13-15, adalah....
A. persahabatan dilandasi iman akan Allah yang lebih dahulu mengasihi mannusia
B. berusaha mengenal secara baik, memahami dan menguntungkan satu pihak
C. selalu menghormati dan setia dalam untung dan malang dan dengan pamrih
D. selalu berdoa tekun agar sahabatnya selalu senantiasa hidup bersamanya
34. “Tidak ada kasih yang lebih besar daripada kasih seorang yang memberikan nyawa-Nya untuk sahabat-sahabat-Nya” (Yohanes 15:13). Sahabat yang dimaksudkan oleh Tuhan Yesus adalah barang siapa yang....
A. Berbuat baik kepada sahabatnya
B. Mengasihi orang seperti dirinya sendiri
C. Membagikan miliknya kepada sesama
D. Mengampuni orang yang bersalah kepadanya
35. Dalam Alkitab di kisahkan persahabatan sejati walaupun rintangan dan tantangan begitu berat, karena harus menentukan dua pilihan yang sama-sama sulit untuk dipilih salah satu, contoh persahabatan yang patut kita teladani terjadi pada....
A. Saul dan Daud
B. Daud dan Yonatan
C. Yonatan dan Saul
D. Samuel dan Daud
36. Dedy gelisah mengetahui Romy, sahabatnya, sekarang sering menghabiskan uang dan waktunya untuk berjudi. Sebagai sahabat yang baik sesuai iman Kristen, tindakan Dedy yang benar adalah....
A. Membiarkan Romy dengan pilihannya
B. Menegur Romy agar tidak terjerumus lagi
C. Menjahui Romy agar ia tidak terpengaruh
D. Minta tolong orang lain yang menegur Romy
37. Berteman pasti berbeda dengan bersahabat.Kalian punya banyak teman, belum tentu banyak sahabatnya. Jadi, arti sahabat adalah....
A. Orang ketiga setelah ayah dan ibu
B. Teman spesial, bisa menjaga rahasia
C. Orang yang selalu membawakan makanan
D. Teman yang perlu diperhatikan
38. Remaja Kristen mempunyai tantangan tersendiri untuk mempertahankan identitasnya sebagai murid Kristus, sebab pada usia tersebut seorang remaja masih lebih suka untuk....
A. Mencari teman
B. Mencari idola
C. Menyenangkan teman
D. Selalu tampil beda
39. Banyak contoh persahabatan yang langgeng; yang dimulai dari SD sampai kuliah bahkan sampai berkeluarga. Persahabatan mereka bisa bertahan lama, karena mereka menerapakan sikap saling menerima kekurangan dan memberi kelebihannya kepada sahabatnya. Sikap ini disebut....
A. Miscomunication
B. Take and give
C. Overload
D. Problem solving
40. Pergaulan diantara kaum muda itu baik bahkan perlu, karena dengan cara inilah kaum muda menciptakan....
A. pasangan
B. persaingan
C. persahabatan
D. pertunangan
41. Dasar gereja Katolik menjalin persaudaraan sejati dengan penganut agama dan kepercayaan adalah....
A. Manusia mempunyai asal dan tujuan yang satu yaitu Allah
B. Setiap agama dan kepercayaan mempunyai ajaran yang sama satu sama lain
C. Agama dan kepercayan memperjuangkan keadilan, kejujuran dan kebaikan
D. Allah menghendaki agar setiap agama mengajarkan kebaikan dan persaudaraan
42. Simaklah pernyataan dibawa ini!
1) Kejujuran, tidak ada rahasia
2) Dibutuhkan bila perlu
3) Saling mendoakan, mendoraong untuk maju
4) Rela mengorbankan bagi sahabatnya
5) Ada komunikasi yang terbuka
6) Memberikan apapun yang diminta sahabat
7) Mengormati dan menghargai
Berikut ini adalah pernyataan yang benar dari prinsip persahabatan yang diajarkan oleh Tuhan Yesus Kepada remaja kristen yaitu....
A. 2), 3), 4), 5), 6)
B. 1), 3), 5), 6), 7)
C. 1), 3), 4), 5), 7)
D. 1), 3), 4), 7), 6)
43. Sikap yang diperlukan dalam berteman atau bersahabat seperti yang dinasihatkan Santo Paulus dalam surat Filipi 2:1-8 adalah....
A. rendah hati dan tidak egois
B. rendah hati dan tidak peduli pada sesama
C. tidak egois dan tinggi hati
D. selalu gembira dan rendah hati
44. Siapakah Sahabat yang sejati itu....
A. Ayah dan Ibu
B. Tuhan Yesus Kristus
C. Sahabat di sekolah
D. Kakak
45. Menurut Tuhan Yesus, persahabatan sejati terletak pada....
A. pertolongan pertama saat seseorang mengalami musibah
B. cinta dan rela berkorban
C. keakraban anggota keluarga
D. sama-sama untuk memberi
46. Tuhan Yesus mendefinisikan Sahabat Sejati di kitab ....
A. Yohanes 15:13-15
B. Matius 28:5-10
C. Markus 32:10-15
D. Roma 10:12-17
47. Harapan dari persahabatan yang dibangun bersama adalah saling....
A. memanfaatkan
B. menguntungkan
C. membiarkan
D. merugikan
48. Siapakah sahabat Daud ....
A. Yohanes
B. Yonathan
C. Samuel
D. Natan
49. Dalam jalinan persahabatan yang baik, kita akan menemukan perihal....
A. komunikasi interaktif
B. persaingan yang tidak sehat
C. egoisme
D. permusuhan
50. "Seorang sahabat menaruh kasih setiap waktu, dan menjadi seorang saudara dalam kesukaran" terdapat di kitab ....
A. Mrk 10:12
B. Mzm 23:18
C. Ams 17:17
D. Yoh 23:10
51. Tujuan jalinan persahabatan adalah....
A. adanya orang yang bisa dibantu
B. masyarakat yang rukun
C. banyak orang yang setia berdoa
D. saling membahagiakan dan mengembangkan
52. Santo Fransiskus asisi ialah sahabat para ikan dan burung, karena....
A. ia menentang aksi penangkapan ikan dan burung
B. ia bersaksi tentang kristus di hadapan mereka
C. ia berhasil mengusir pemangsa ikan dan burung
D. ia memelihara ikan dalam kolam dan memelihara burung dalam sangkar
53. Dalam persahabatan ternyata adapula yang berperilaku tidak selayaknya sebagai seorang sahabat yang baik. Salah satu ciri persahabatan yang baik adalah saling menghargai. Ciri saling menghargai sebagai sahabat dapat ditunjukkan dengan....
A. belajar yang giat
B. jujur pada orang lain
C. mau mendengarkan keluhan orang lain
D. menerima seperti apa adanya
54. Persahabatan selalu mengutamakan....
A. untung rugi
B. keberhasilan pribadi
C. perasaan senasib
D. prestise
55. Teman yang selalu ada untuk menemani kita ketika kita dalam suka dan duka, memahami batas dengan membiarkan kita mengatasi masalah sendiri agar kita tumbuh lebih matang dan mandiri, disebut dengan....
A. pacar
B. teman
C. pasangan
D. sahabat
56. Sahabat akan menjadi nampak apabila masing-masing saling....
A. menutup diri
B. mau menang sendiri
C. saling terbuka
D. saling bersaing
57. Sahabat umat Katolik sejati adalah....
A. Daud
B. Yesus Kristus
C. Bunda Maria
D. Yonatan
58. Persahabatan sejati merupakan proses pertumbuhan hubungan interpersonal secara....
A. dewasa dan mendalam
B. egois dan mendalam
C. emosional dan mendalam
D. dewasa dan emosional
59. Berteman pasti berbeda dengan bersahabat.Kalian punya banyak teman, belum tentu banyak sahabatnya. Jadi, arti sahabat adalah....
A. Orang ketiga setelah ayah dan ibu
B. Teman spesial, bisa menjaga rahasia
C. Orang yang selalu membawakan makanan
D. Teman yang perlu diperhatikan
60. Solidaritas yang benar akan dapat memperkuat persahabatan hingga sampai langgeng, bahkan harus rela berkorban, Namun ada bentuk solidaritas yang keliru yang dilakukan dikalangan remaja saat ini, yaitu dalam bentuk....
A. Memalak adik kelas
B. Memberikan contekan ulangan
C. Aksi kebut-kebutan dijalan
D. Melawan perintah orang tua